Rabu, 05 Desember 2012

Home » , » Cacing Sepanjang 19 Cm Dikeluarkan Dari Mata Seorang Pasien

Cacing Sepanjang 19 Cm Dikeluarkan Dari Mata Seorang Pasien



Hewan cacing mungkin tidak asing bagi kita semua. Dalam ilmu kedokteran ada cacing yang hidup dalam sistem pencernaan kita, namun cacing yang satu ini berbeda. Kejadian ini terjadi di Spanyol, di mana tim dokter daerah setempat melakukan sebuah operasi pada kelopak mata pasiennya.

Pasien ini tidak menduga jika pada matanya terdapat seekor yang selalu bergerak-gerak. Tim dokter yang memeriksa pun terkejut dengan kejadian ini, dikarenakan cacing tersebut dapat di lihat dengan mata telanjang serta ukurannya yang cukup besar.



Atas kejadian ini, tim dokter segera melakukan tindakan operasi unutk mengeluarkan cacing tersebud. Tidak disangka-sangka, bahwa ukuran cacing tersebut mencapai 19 cm. ada satu hal yang di syukuri oleh pasien ini, karena cacing tersebut tidak masuk ke otak melalu pembuluh darah yang dapat mengakibatkan kematian.






sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar