Sambal adalah makanan pendamping yang banyak di gemari oleh semua orang berikut resep Sambal terasi rebus yang enak yang perlu anda coba.
Bahan :
- Cabai merah 10 Biji
- Cabai keriting 8 biji
- Bawang merah 4 biji
- Bawang putih 4 biji
- Ketumbar secukupnya
- Terasi udang secukupnya
- Tomat 1 biji
- Garam
- Penyedap rasa
- Gula merah
Cara Pembuatan :
Pertama-tama Cabai merah, cabai keriting, bawang putih , bawang merah dan tomat di rebus sampai terlihat empuk. Kemudian kemiri dan terasi di goreng terlebih dahulu. setelah semua masak , taruh semua bahan di atas cobek dan kemudian di uleg sampai halus.
Setelah semua bahan sudah halus siram sambal dengan minyak goreng yang mendidih.
Sambal sudah jadi dan siap di sajikan dengan lalaban atau sebagainya
selamat mencoba !!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar