Senin, 24 Desember 2012

Home » , » Kode Warna HTML dan CSS

Kode Warna HTML dan CSS

Untuk memperindah dan mempercantik website biasanya kita hiasi dengan warna-warna yang menarik sesuai selera kita. Kombinasi warna yang tepat akan memberikan nilai tambah untuk sebuah website, dan tentunya lebih membuat pengunjung website betah berlama-lama mengunjungi website kita.

Color Values

CSS colors can be defined as a hexadecimal notation for the combination of Red, Green, and Blue color values (RGB).

The lowest value that can be given to one light source is 0 (hex #00) and the highest value is 255 (hex #FF).

 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar